Kamis, 21 Januari 2010

TUGAS 01 REKAYASA WEB

  • Rekayasa Web adalah proses yang digunakan untuk menciptakan aplikasi web yang berkualitas tinggi.
  • Blog adalah hirarki teks, gambar, objek media dan data, disusun secara berkala(dalam urutan waktu) dan dapat dilihat di browser HTML.
  • Front end & Back End adalah tampilan website kita yang nantinya akan dilihat oleh para user sedangkan Back End adalah tempat “dapur” kita dalam mengolah (edit, link, insert,update, dsb) untuk disajikan di Front End.
  • Internet adalah jaringan global komputer dunia, besar dan sangat luas sekali dimana setiap komputer saling terhubung satu sama lainnya dari negara ke negara lainnya di seluruh dunia dan berisi berbagai macam informasi, mulai dari text, gambar, audio, video, dan lainnya.
  • Web adalah Suatu sistem di internet yang memungkinkan siapapun agar bisa menyediakan informasi. Dengan menggunakan teknologi tersebut, informasi dapat diakses selama 24 jam dalam satu hari dan dikelola oleh mesin. Untuk mengakses informasi yang disediakan web ini, diperlukan berbagai perangkat lunak, yang disebut dengan web browser.
  • HTML adalah singkatan dari Hyper Text Markup Language, HTML tidak tergolong kedalam sebuah bahasa pemrograman, HTML lebih dikenal sebagai bahasa markup yang terdiri dari serangkaian tag markup yang mampu menggambarkan sebuah halaman web.
  • Contoh HTML sederhana 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar